Jumat, 26 November 2010

beranda

mozaik

Metode mozaik adalah suatu metode yang dapat digunakan untuk memperkenalkan bangun datar kepada anak-anak.
metode ini juga bagus digunakan untuk melatih kordinasi mata dan tangan. contahnya kita dapat membuat seuah media yang terbuat dari busa. busa tersebut kita bentuk sesuai dengan bangun datar, membuat satu buah busa lagi, tetapi di dalamnya terdapat berbagai macam bangun datar yang sudah berlobang, sehingga nanti anak akan memasangkan bangun datr tersebut sesuai dengan bentuk atau lobang yanh sama dengan bangun datar yang tersedia.
Dengan cara inilah, kita dapat memperkenalkan bangun datar kepada anak dan juga melatih koordinasi mata dan tangannya.

kabar burung yang perlu di telaah

baru-baru ini begitu banyak info-info yang kita dengar tentang stunami yang akan terjadi di padang, sumbar.
kita harus pintar-pintar mencerna dan menelaah info-info yang berdae tersebut agar kita tidak panik..